Resep Ayam Kalio

Resep Ayam Kalio 


Banyak orang yang bertanya , apa perbedaan ayam kalio dengan gulai ? . Semua itu berbeda dalam proses memasaknya . Pada  kalio bumbu ditumis baru bumbu lainya masuk dan dimasukan santan . Sedangkan pada gulai semua bumbu mentah dimasukan bersama santan dan di masak sampai mendidih . Bumbu yang digunakan dalam kalio dan gulai tidak banyak berbeda . Berikut ini bahan baku dan cara memamasak dari resep ayam kalio .

Bahan Baku :

  • 700 gram ayam kampung potong menjadi 8 bagian 
  • 2 sdm minyak goreng 
  • 700 ml santan 
Bahan Bumbu Halus :
  • 2 buah asam kandis 
  • 1 sdm garam 
  • 1 cm lengkuas muda 
  • 2 cm kunyit 
  • 4 buah bawang merah 
  • 1 cm jahe 
  • 2 siung bawang putih 
  • 4 buah cabe merah 
Cara Membuat :
  • Tumis semua bahan bumbu halus dengan asam kandis sampai harum 
  • Lalu masukan ayam masak sampai berubah warna 
  • Masukan santan masak sampai merata dan bumbunya meresap
  • Hidangkan dengan taburan bawang goreng

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Resep Ayam Kalio "

Posting Komentar